Visi

FMIPA UNSRAT menjadi pusat pembelajaran, penelitian, pengembangan, dan penerapan ilmu-ilmu dasar, serta menghasilkan lulusan yang kompeten di bidangnya, mampu bersaing secara global dan berbudaya.

  1. Menyelenggarakan program Sarjana dan Pascasarjana bidang MIPA untuk menghasilkan lulusan yang bermoral, kompeten di bidangnya, dan mampu bersaing secara global.
  2. Melaksanakan penelitian dan mengembangkan inovasi serta menyebarluaskan produk penelitian bidang MIPA yang berkualitas.
  3. Menyelenggarakan kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat di bidang MIPA yang dapat membantu menyelesaikan masalah-masalah yang dihadapi masyarakat.
  4. Melaksanakan tata kelola institusi yang berorientasi pada peningkatan mutu akademik.
  1. Tersedianya sistem layanan yang unggul dan berkualitas di bidang pendidikan, penelitian dan pengabdian pada masyarakat.
  2. Terwujudnya FMIPA sebagai institusi berwawasan lingkungan yang mempunyai tata kelola dengan akuntabilitas dan kinerja yang baik.
  3. Dihasilkannya lulusan yang bermoral dan berdaya saing tinggi.
  4. Terjalinnya kerjasama yang mutualis dengan perguruan tinggi lain, institusi pemerintah atau swasta dalam dan luar negeri.
  5. Terciptanya hasil-hasil penelitian yang bermanfaat bagi pengembangan keilmuwan dan kesejahteraan masyarakat.